LuwukPemilu 2019
[Video] Pakai Helikopter, Pangdam Antar Logistik KPU Banggai Ke Toili Barat
Luwuk Today, Luwuk – Pandam XIII/Merdeka, Mayor Jenderal TNI Arios Tiopan Aritonang, S.I.P., menyatakan didepan awak media sambil memperlihatkan helikopter yang sedang bersiap-siap untuk terbang membawa logistik KPU Banggai ke wilayah Kecamatan Toili Barat yang sampai pkl. 11.20 WITA masih terkendala.
Pangdam menyatakan agar masyarakat tenang dan pemerintah akan mengusahakan agar pemilu kali ini berjalan dengan lancar sehingga semua warga dapat memberikan hak suaranya. (Ihsan Laidi/Luwuk Today)